Monday, March 6, 2017

Cara Menstabilkan Video dengan Adobe Premiere Pro


Sekarang saya akan berbagi tutorial tentang Cara Menstabilkan Video dengan Adobe Premiere Pro. Banyak orang yang merekam atau membuat video dengan menggunakan kamera yang gerakannya tidak stabil karena tidak memakai stabilizer saat merekamnya. Tool tersebut bernama Warp Stabilizer. Nah masalah itu mungkin bisa ditangani dengan tool yang sudah disediakan oleh Adobe Premiere Pro untuk menstabilkan video anda. Mau tahu caranya, liat dibawah ini

  1. Siapkan dulu Adobe Premiere Pro 
  2. Import video yang ingin anda stabilkan 
  3. Drag video ke timeline, dan cari effect WARP STABILIZER
  4. Setelah itu tunggu Analyzing Video, mungkin membutuhkan waktu sekitar beberapa menit 
  5. Jika video anda terlihat kacau seperti kacau atau zoom, maka anda dapat mengecilkan smoothness nya di bagian effect control, lihat gambar di bawah

Nah begitulah Cara Untuk Menstabilkan Video dengan Adobe Premiere Pro. Semoga tutorial yang saya berikan bermanfaat. Terimakasih 

2 komentar:

  1. ini sangat bermanfat, dan menambah wawasan, terima kasih gan atas infonya, jangan lupa terus berkarya

    ReplyDelete